21 August 2012

Review Bisnis Internet Pertama by Andry Salim

Sekitar akhir tahun 2011 Andry Salim meluncurkan sebuah program pembelajaran yang di beri nama Bisnis Internet Pertama. Tapi sebelumnya siapa sih Andry Salim itu?
Andry Salim memiliki nama lengkap Andry Budianto Salim dan lebih dikenal dengan anama Andry Salim. Andry Salim merupakan pendiri juga pencetus dari Bisnis Internet Pertama dan juga pemilik Life Excellent Center
Apa saja sih yang di ajarkan di Bisnis Internet Pertama?
Ada 16 module di Bisnis Internet Pertama yang dikirimkan lewat email secara bertahap. Di setiap email ada link untuk Anda klik & membuka halaman member Bisnis Internet Pertama. Di halaman tersebut ada artikel, video & diagram yang diberikan untuk materi belajar kamu. Kemudian juga tersedia forum kalau kamu perlu berdiskusi lebih lanjut (So far saya lihat Andry cukup aktif menjawab di forum tersebut).

Durasi antar modul tergantung materi dari modul tersebut yang akan di ajarkan. Semakin berat modul tentunya juga memerlukan waktu yang cukup banyak untuk menyelesaikannya. Misalnya kalo satu module memerlukan waktu 3-4 hari untuk menyelesaikannya, modul berikutnya baru akan diemail 4 hari berikutnya. Dengan begini, kamu tidak akan kewalahan & bisa take action secara berurutan.

Mindset adalah tahap paling penting dalam berbisnis, bahkan dalam hidup. The right mindset is one of the foundations of success. Inilah yang pertama kali di ajarkan oleh Andry Salim sebelum melangkah lebih lanjut. Dan di setiap materi di ingatkan untuk selalu terus action dan action untuk menuju kesuksesan.

Di Bisnis Internet Pertama akan di ajarkan mulai dari mencari market, keyword, pemilihan nama domain (bahkan sampai di ajarkan cara membeli domain dan konfigurasinya bahkan juga setting di hosting nya), struktur website, membuat kontent, update kontent dan cara berpromosi.

Di Bisnis Internet Pertama, study case nya membuat satu website untuk satu niche tertentu yang profitable. Kemudian setelah website tersebut mulai menghasilkan uang, kamu bisa mengoptimizasi website tersebut atau membuat website baru di niche yang berbeda.

Semoga review saya berguna & bisa membantu kamu.

Kamu bisa intip Bisnis Internet Pertama di sini dan tentukan sendiri apakah cocok untuk kamu.

Ingat, kesuksesan akan datang bila kamu bertindak / take action dan juga tekun.
Bila kamu tertarik menghasilkan uang dengan modal sedikit di dunia internet, di bisnis internet pertama adalah tempatnya untuk belajar dan membuktikan bahwa kamu bisa!

No comments:

Post a Comment